Berita Desa
-
Kelompok Tani Tunas Muda Ploso ; Tanam Lokananta
28 November 2019 19:49:19 WIB Yu WaKelompok Tani Tunas Muda Ploso sedang melakukan perawatan bibit bawang merah. GIRITIRTO ( SIDA SAMEKTA ) - Bawang Merah menjadi salah satu hasil pertanian yang menjanjikan bagi warga Giritirto. Namun masih sedikit petani yang mempunyai keinginan untuk menanam jenis bumbu dapur ini karena kendala ..selengkapnya
-
Terima Kasih atas Jasa & Sumbangsih Selama 12 Tahun
27 November 2019 14:41:24 WIB Yu WaGIRITIRTO ( SIDA SAMEKTA ) - Tepat ditanggal 27 November 2019 masa jabatan Bapak Sudarman,S.IP Kades Giritirto telah habis. Beliau harus istirahat dirumah sebagai warga pada umumnya. Serah terima jabatan Kepala Desa Giritirto dari Beliau kepada Bapak Sungkem, SST,MM ( Penjabat Kades Giritirto ) ..selengkapnya
-
Pengambilan Sumpah & Pelantikan Penjabat Kades Giritirto
27 November 2019 11:27:15 WIB Yu WaPenyerahan memori serah terima jabatan Kepala Desa Giritirto ( dari Sdr. Sudarman, S.IP ke Sdr. Sungkem, SST,MM). GIRITIRTO ( SIDA SAMEKTA ) - Telah berlangsung acara Pengambilan Sumpah/Janji dan Pelantikan Penjabat Kepala Desa Giritirto di Aula Balai Desa, Rabu ( 27/11/2019 ). Acara dimulai pukul ..selengkapnya
-
Pelatihan Kader Posyandu Padukuhan se-Giritirto untuk Pencegahan dan Penanganan Stunting
26 November 2019 08:49:21 WIB KamituwaSetelah diberikan materi dan pelatihan dari Bapak Drs. Eratus Dana Susanto Kader Kesehatan Giritirto memantapkan langkahnya melatih kader Posyandu tingkat Padukuhan GIRITIRTO (SIDA SAMEKTA ) – Tujuh Padukuhan se-Desa Giritirto yakni Padukuhan Petoyan, Nglegok, Gading, Susukan, Tompak, Ploso dan ..selengkapnya
-
Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara Pilkades 2019
23 November 2019 19:29:44 WIB Yu WaGIRITIRTO ( SIDA SAMEKTA ) - Panitia Pilkades Giritirto telah melaksanakan rapat rekapitulasi hasil penghitungan suara pada pemilihan Kepala Desa tahun 2019 di Aula Balai Desa Giritirto, Sabtu ( 23/11/2019 ). Acara dihadiri Panwas Kecamatan Purwosari, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Giritirto, Kepala ..selengkapnya
-
Distribusi Logistik Pilkades
-
Pengecekan Logistik Pilkades
21 November 2019 17:51:24 WIB Yu WaGIRITIRTO (SIDA SAMEKTA) - Panitia Pemilihan Kepala Desa Giritirto telah menyelenggarakan rapat koordinasi persiapan pendistribusian logistik Pilkades ke TPS. Hadir dalam acara tersebut Pengawas Pilkades Kecamatan Purwosari Bapak Sungkem, dari Kepolisian Bapak Giyanto, dari Koramil Bapak Sumarbiyanto, ..selengkapnya
-
Penyampaian Visi dan Misi Calon Kades Giritirto
17 November 2019 11:58:44 WIB Yu WaFoto bersama antara Calon Kades dengan Forkompimca dan Kepala Desa Giritirto. GIRITIRTO( SIDA SAMEKTA ) - Panitia Pilkades Desa Giritirto telah menyelenggarakan kegiatan penyampain visi dan misi Calon Kades, Minggu ( 17/11/2018). Acara dihadiri Forkompimca Kecamatan Purwosari, Lembaga Desa, Kepala Desa ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- APEL PAGI BERSAMA PANEWU PURWOSARI
- GERTAK PSN DI GIRITIRTO
- Uang 230 Juta untuk apa ? Cek Inovasi Kerem BUMKal Tirtosari Giritirto
- Penempelan Stiker Bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM)
- Penyaluran Bansos Jaminan Sosial Lanjut Usia (JSLU)
- Penyaluran Insentif RT dan RW
- Koordinasi Pendataan Kemiskinan Bersama TKSK













