Berita Desa
-
PPS Giritirto Terima Kotak Suara Pilkada Dari KPU Gunungkidul
06 Desember 2020 14:34:09 WIB Yu WaGIRITIRTO - Minggu Legi | Komisi Pemilihan Umum (KPU) Gunungkidul telah mendistribusikan Logistik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Gunungkidul tahun 2020. Pada hari pertama sebanyak 11 Kapanewon mulai pendistribusian termasuk Kapanewon Purwosari. Untuk wilayah Kapanewon Purwosari pendistribusian ..selengkapnya
-
BPN Serahkan 148 Sertipikat Tanah Kepada Warga Giritirto
05 Desember 2020 18:44:00 WIB Yu WaGIRITIRTO - Sabtu Kliwon | Badan Pertanahan Nasional (BPN) Gunungkidul menyerahkan Sertipikat Tanah program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) pada Sabtu (05/12/2020) di Aula Kalurahan Giritirto. Penyerahan Sertipikat dimulai pada pukul 09.00 WIB dihadiri Ketua Ajudikasi Bapak ..selengkapnya
-
Bimbingan Teknis KPPS Kalurahan Giritirto
-
KPPS Giritirto Terima APD Dari KPU Gunungkidul
21 November 2020 20:12:32 WIB Yu WaGIRITIRTO - Sabtu Legi | KPPS Kalurahan Giritirto menerima Alat Palindung Diri (APD) dari KPU Gunungkidul pada Sabtu (21/11/2020) sekitar pukul 13.00 WIB. APD yang diterima ini akan digunakan KPPS dan Petugas Ketertiban TPS selama melaksanakan pemungutan suara di TPS masing-masing. Adapun jenis ..selengkapnya
-
KPPS dan Petugas Ketertiban TPS Ikuti Rapid Test
21 November 2020 12:00:17 WIB Yu WaGIRITIRTO - Sabtu Legi | Sebagai bentuk pelaksanaan protokol kesehatan pencegahan Covid-19 dalam pelaksanaan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Tahun 2020, pada hari Sabtu 21 November 2020 dilaksanakan Rapid Test kepada KPPS dan petugas keamanan TPS se Kalurahan Giritirto. Rapid Test dilaksanakan ..selengkapnya
-
Sosialisasi Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Tahun 2020
19 November 2020 09:29:37 WIB Yu WaGIRITIRTO - Rabu Pon | PPS Kalurahan Giritirto telah menyelenggarakan sosialisasi pada pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul tahun 2020 pada Rabu malam (18/11/2020) bertempat di Aulai Kakurahan Giritirto. Acara dihadiri oleh Lurah Giritirto, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Giritirto, perwakilan BPK, ..selengkapnya
-
Gelar Potensi Rintisan Kalurahan Budaya
16 November 2020 17:40:35 WIB Yu WaGIRITIRTO - Senin Legi | Kalurahan Giritirto telah melaksanakan kegiatan Gelar Potensi Rintisan Kalurahan Budaya pada Senin (16/11/2020), yang dilaksanakan secara daring. Kegiatan tersebut dilaksanakan dirumah Bapak Lurah haryono, SH yang dibiayai dari Dana Keistimewaan BKK Kabupaten Gunungkidul ..selengkapnya
-
Penerimaan Bantuan Sosial Tunai Tahap VIII
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- APEL PAGI BERSAMA PANEWU PURWOSARI
- GERTAK PSN DI GIRITIRTO
- Uang 230 Juta untuk apa ? Cek Inovasi Kerem BUMKal Tirtosari Giritirto
- Penempelan Stiker Bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM)
- Penyaluran Bansos Jaminan Sosial Lanjut Usia (JSLU)
- Penyaluran Insentif RT dan RW
- Koordinasi Pendataan Kemiskinan Bersama TKSK














