Berita Desa
-
Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kader Kalurahan
28 November 2025 08:06:08 WIB Yu WaGiritirto - Pemerintah Kalurahan Giritirto telah melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kapasitas Kader Kalurahan. Para kader, mulai dari Kader Kesehatan, Kader Posyandu, hingga Kader Pembangunan Manusia (KPM), merupakan garda terdepan dan ujung tombak pemerintah kalurahan dalam menyentuh langsung masyarakat. ..selengkapnya
-
Pendampingan Kapanewon Purwosari Penyusunan Rancangan APBKal Tahun 2026
28 November 2025 08:04:17 WIB Yu WaGiritirto - Dalam rangka percepatan proses penetapan Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (RAPBKal) 2026, Pemerintah Kapanewon Purwosari penyelenggaraan Pendpingan / Desk Penyusunan RAPBKal 2026 di Kalurahan Giritirto. Kegiatan desk ini menjadi ruang konsultasi teknis antara ..selengkapnya
-
Giritirto Salurkan BLT DD Tahap X Periode Oktober Tahun 2025
15 Oktober 2025 14:13:03 WIB KamituwaSIDASAMEKTA GIRITIRTO Rabu, 15 Oktober 2025 Pemerintah Kalurahan Giritirto melaksanakan kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) bulan Oktober Tahun 2025 kepada 18 KPM (Keluarga Penerima Manfaat) masing-masing KPM mendapatkan uang tunai sebesar Rp. 300.000 tiap bulanya kegiatan tersebut ..selengkapnya
-
Audit atas Kualitas Belanja Kalurahan (Dana Desa)
10 Oktober 2025 09:08:02 WIB Yu WaGiritirto - Dalam rangka mendukung terciptanya transparansi, akuntabilitas, ketertiban, dan kedisiplinan dalam pengelolaan anggaran, serta mendorong keterlibatan masyarakat dalam pengelolaan keuangan kalurahan, Inspektorat Daerah Kabupaten Gunungkidul melaksanakan fungsi pengawasan terhadap keuangan ..selengkapnya
-
Malam Tirakatan Peringatan Hari Jadi Ke 159 Kabupaten Gunungkidul
03 Oktober 2025 21:20:50 WIB Yu WaGiritirto - Pemerintah Kalurahan Giritirto menggelar Malam Tirakatan dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-195 Kabupaten Gunungkidul Tahun 2025, Jum’at malam (03/10), di Aula Balai kalurahan. Acara ini dihadiri oleh Lurah beserta Pamong Kalurahan, Panewu Purwosari dan Forkompimkap, Bamuskal, ..selengkapnya
-
Penjor Peringatan Hari Jadi Ke-195 Kabupaten Gunungkidul Tahun 2025
03 Oktober 2025 19:51:48 WIB Yu WaGiritirto - Dalam rangka menyambut dan memeriahkan Peringatan Hari Jadi Ke-195 Kabupaten Gunungkidul Tahun 2025, Pemerintah Kalurahan Giritirto ikut berpartisipasi dengan melakukan pemasangan Penjor di depan Balai Kalurahan. Hari Jadi sebuah kabupaten atau daerah bukan semata-mata ritual administratif, ..selengkapnya
-
PERWAKILAN KALURAHAN GIRITIRTO MERAIH JUARA 1 PADA DIGITAL TALENT AWARD (DTA) GUNUNGKIDUL 2025
03 Oktober 2025 09:28:17 WIB Yu WaGiritirto - Bertempat di Pendopo Taman Budaya Gunungkidul (TBG) telah dilaksanakan Penganugrahan Digital Talent Award (DTA) Kabupaten Gunungkidul Tahun 2025, Kamis (02/10/2025). Peserta dari Kalurahan Giritirto meraih Juara 1 pada ajang ini di kategori Thematic Academy (TA). Dengan membuat karya ..selengkapnya
-
Kelompok Ternak Ngremboko Juara 3 Lomba Bersih Kandang
30 September 2025 11:15:31 WIB Yu WaGiritirto - Suasana semarak mewarnai rangkaian acara Gerakan Bersih Kandang (GBK) yang digelar di Kabupaten Gunungkidul. Selain kampanye kebersihan kandang ternak dan peningkatan kualitas lingkungan, momen puncak acara juga diisi dengan pengumuman para pemenang lomba GBK yang ditunggu-tunggu masyarakat, ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- APEL PAGI BERSAMA PANEWU PURWOSARI
- GERTAK PSN DI GIRITIRTO
- Uang 230 Juta untuk apa ? Cek Inovasi Kerem BUMKal Tirtosari Giritirto
- Penempelan Stiker Bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM)
- Penyaluran Bansos Jaminan Sosial Lanjut Usia (JSLU)
- Penyaluran Insentif RT dan RW
- Koordinasi Pendataan Kemiskinan Bersama TKSK














