Tlaga Sebagai Sarana Pemancingan Dan Irigasi
10 Mei 2016 21:07:48 WIB
Giritirto selain punya sumber air Ngeleng sebagia irigasi para petani dan sumber air warga 4 padukuhan, Giritirto juga punya mini embung atau tlaga, di padukuhan Ploso dan Gading terdapat Tlaga yang biasanya dimanfaatkan masayrakat sekitar untuk menyiram tanaman seperti Tembakau, Brambang, Jagung dll.
berikut kegiatan masyarakat padukuhan ploso saat menyiram brambang
Selain sebagai irigasi, kedua tlaga di padukuhan ploso dan gading juga di jadikan spot untuk pemancingan setahun sekali.
Tlaga Ploso
Tlaga Gading
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS)
- Kunjungan Studi Tiru dari Pemdes Kaligiri, Kecamatan Sirampog, Kabupaten Brebes
- Verifikasi Lapangan Nominasi Kalurahan Berkinerja Baik Dalam Atasi Stunting
- Giritirto Lima Besar Penilaian Desa Kinerja Baik Tangani Stunting
- Penarikan Mahasiswa KKN UIN Suka Yogyakarta Angkatan 114
- PENYALURAN BANTUAN CADANGAN BERAS PEMERINTAH BULAN AGUSTUS 2024
- Hasil Verifikasi Konvergensi Stunting Tingkat DIY