USEP-KM Manunggal Terima Kunjungan dari Dinsos Kabupaten
Kamituwa 22 Agustus 2019 11:47:55 WIB
GIRITIRTO (SIDA) - USEP-KM Manunggal menerima kunjungan dari Dinas Sosial Kabupaten Gunungkidul. Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Rabu tanggal 21 Agustus 2019 jam 09:00 ini adalah selain memeriksa administrasi adalah memberikan sosialisasi kegiatan usaha di bidang UMKM
Harapan dari kelompok karena kegiatan berjalan lancar dapat mendapatkan dana pengembangan, karena kelompok ini mengembangkan usahanya di bidang simpan pinjam
Dari Dinas Sosial Kabupaten berharap buku administrasi dapat terisi dengan lengkap
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Kalurahan Piyaman Study Tiru Ke Kalurahan Giritirto
- SOP Layanan Informasi Publik Kalurahan Giritirto
- Peraturan Desa Giritirto No 04 Tahun 2020 Tentang RPJM Desa 2021-2026
- Peraturan Kalurahan No 04 Tahun 2024 Tentang Keterbukaan Informasi Publik
- Keputusan Lurah No 09/KPTS/2024 Tentang Pengelolaan Layanan Informasi dan Dokumentasi
- MUSDESUS PEMBENTUKAN KOPERASI MERAH PUTIH KALURAHAN GIRITIRTO
- Monitoring dan evaluasi Integrasi Pelayanan Primer (ILP) di UPT Puskesmas Purwosari