Hasil Verifikasi Konvergensi Stunting Tingkat DIY
Yu Wa 08 Agustus 2024 11:19:17 WIB
Kalurahan Giritirto memperoleh skor tertinggi dalam verifikasi "Desa Berkinerja Baik Konvergensi Stunting Tingkat DI Yogyakarta berdasarkan dokumen yang dikirim. Verifikasi dilakukan oleh Tim Penilai yang dilaksanakan pada tanggal 07 Agustus 2024. Hasil penilaian sebagai berikut :
- Kalurahan Giritirto Kapanewon Purwosari Kabupaten Gunungkidul, Total Skor 5
- Kalurahan Sidoluhur Kapanewon Godean Kabupaten Sleman, Total Skor 4
- Kalurahan Baturetno Kapanewon Banguntapan Kabupaten Bantul, Total Skor 4
- Kalurahan Kebonharjo Kapanewon Samigaluh Kabupaten Kulonprogo, Total Skor 3
Pemberian penghargaan akan dilaksanakan pada "Workshop Evaluasi Kinerja Kader Pembangunan Manusia dan Stunting", yang akan dilaksanakan pada minggu pertama bulan September 2024 bersamaan dengan Rapat Koordinasi Percepatan Penurunan Stunting yang diselenggarakan Sekretariat Wakil Presiden.
Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Malam Tirakatan Peringatan Hari Jadi Ke 159 Kabupaten Gunungkidul
- Penjor Peringatan Hari Jadi Ke-195 Kabupaten Gunungkidul Tahun 2025
- PERWAKILAN KALURAHAN GIRITIRTO MERAIH JUARA 1 PADA DIGITAL TALENT AWARD (DTA) GUNUNGKIDUL 2025
- Kelompok Ternak Ngremboko Juara 3 Lomba Bersih Kandang
- Hari Jadi Gunungkidul ke-195 : Filosofi Logo Baru
- Bantuan 81 Ekor Kambing BKK Dana Keistimewaan DIY
- Pembukaan Rekening Bantuan Langsung Tunai Dana Bagi Hasil Cukai Hasil Tembakau