Malam Tirakatan dan Gaung Gamelan Hari Jadi Ke-192 Kabupaten Gunungkidul
Kamituwa 29 Mei 2023 18:30:56 WIB
Giritirto (SIDA) -Kalurahan Giritirto mengadakan acara Malam Tirakatan dan Gaung Gamelan dalam rangka peringatan Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul ke 192 Tahun 2023.
Dalam acara ini hadir Penewu Purwosari, Kapolsek Purwosari, Lurah, Pamong, Bamuskal, Bhabinsa, Bhabinkamtibmas, Lembaga Kalurahan, Kelompok seni Tirto Laras serta tamu undangan.
Lurah (Haryono.S.H) dalam acara sarasehan menyampaikan informasi kegiatan pemerintahan. Lurah juga barapan warga masyarakat semakin kompak, aman dan sejahtera.
Dalam acara ini disampaikan hasil kinerja pemerintah Kalurahan, Pelaksanaan kegiatan yang bersumber dari Dana Desa dan Peningkatan PAD dari sektor pariwisata dan pasar
Acara dilanjutkan dengan Ikrar Genduri dan penyerahan tumpeng dari Lurah kepada Ketua Bamuskal.
Acara ditutup dengan dilanjutkan dengan gaung gamelan dengan gending Dumadining Gunungkidul dan Ibu Petiwi dari group karawitan Tirto Laras.
Dokumen Lampiran : Malam Tirakatan dan Gaung Gamelan Hari Jadi Ke-192 Kabupaten Gunungkidul
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- Pelantikan Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS)
- Kunjungan Studi Tiru dari Pemdes Kaligiri, Kecamatan Sirampog, Kabupaten Brebes
- Verifikasi Lapangan Nominasi Kalurahan Berkinerja Baik Dalam Atasi Stunting
- Giritirto Lima Besar Penilaian Desa Kinerja Baik Tangani Stunting
- Penarikan Mahasiswa KKN UIN Suka Yogyakarta Angkatan 114
- PENYALURAN BANTUAN CADANGAN BERAS PEMERINTAH BULAN AGUSTUS 2024
- Hasil Verifikasi Konvergensi Stunting Tingkat DIY